Drogpatravel.biz - Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign yang Baik dan Benar, setelah kemarin memberikan beberapa contoh surat resmi, contoh surat izin dll sekarang waktunya saya memberikan Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign yang Baik dan Benar, sebenarnya surat ini tergolong dalam surat yang harus dibuat dengan susunan kata yang baik sehingga tidak menimbulkan kesan yang negatif, terlebih lagi kita harus meninggalkan jejak dan kesan yang baik kepada atasan dan perusahaan dimana kita bekerja sebelumnya, baik full time maupun part time, contoh surat pengunduran diri berikut mungkin bisa dijadikan acuan oleh teman-teman semua.
Namun kalian tidak perlu khawatir karena disini saya akan membagikan Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign yang Baik dan Benar untuk anda semua yang sedang membutuhkan, silahkan lihat contoh surat pengunduran diri yang selengkapnya dibawah ini.
Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign 1
Kepada
Yth Pimpinan
CV. TIGA JAYA SEMPURNA
Sukabumi
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Sofi Yulianti
Alamat : Jl. Siliwangi Gg. H. Marjuki No. 23 Rt/Rw. 01/07 kel. Kebonjati Kec. Cikole
Jabatan : Sales Counter
Bersama surat ini saya bermaksud mengajukan permohonan pengunduran diri dari Perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin pertanggal 19 April 2016. Demikian permohonan pengunduran diri saya buat dengan sebenar-benarnya dan tanpa ada paksaan dari pihak manapun. Dan saya ucapkan banyak terima kasih atas kesempatan dan bimbingan yang diberikan oleh Bapak/Ibu selama saya bekerja ditempat Perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin.
Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Sofi Yulianti
Namun kalian tidak perlu khawatir karena disini saya akan membagikan Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign yang Baik dan Benar untuk anda semua yang sedang membutuhkan, silahkan lihat contoh surat pengunduran diri yang selengkapnya dibawah ini.
Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign 1
Sukabumi, 08 April 2016
Kepada
Yth Pimpinan
CV. TIGA JAYA SEMPURNA
Sukabumi
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Sofi Yulianti
Alamat : Jl. Siliwangi Gg. H. Marjuki No. 23 Rt/Rw. 01/07 kel. Kebonjati Kec. Cikole
Jabatan : Sales Counter
Bersama surat ini saya bermaksud mengajukan permohonan pengunduran diri dari Perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin pertanggal 19 April 2016. Demikian permohonan pengunduran diri saya buat dengan sebenar-benarnya dan tanpa ada paksaan dari pihak manapun. Dan saya ucapkan banyak terima kasih atas kesempatan dan bimbingan yang diberikan oleh Bapak/Ibu selama saya bekerja ditempat Perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin.
Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Sofi Yulianti
Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign 2
kota……………….
Kepada Yth,
Manajer ……………
di
Tempat
Dengan Hormat,
Bersama surat ini saya ………………………..mengajukan permohonan mengundurkan diri sebagai karyawan dari ……………………….sebagai ……………………. terhitung sejak ………………….
Saya ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya atas kesempatan yang telah diberikan ……………………….kepada saya untuk bekerja di ………………………..
Tak lupa saya mohon maaf kepada jajaran manajemen ……………………….apabila terdapat hal-hal yang tidak baik yang telah saya lakukan selama bekerja di ……………………….. Saya berharap ……………………….menjadi perusahaan yang terus maju, sukses dan menjadi yang terbaik.
Demikian surat pengunduran diri ini saya buat dengan sesungguhnya. Atas bantuan dan dukungan yang telah diberikan selama ini, saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya.
Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign bahasa Inggris
City name, date month and year
To. Line Manager Name
Title of Line Manager
Company Name
Subject : Official Resignation of (your name)
Dear Sir/Madam,
Hereby, I would like to thanks for every opportunity given in (Company Name). This year with (Company Name) has become the greatest moment in my life. I could work for a great company in the world and learned a lot in business and career life.
However, based on some considerations, I decide to resign from representing the company as your title now, which is my effective resignation date will be (month date, year).
(Company Name) has been more than fair with me, and I genuinely appreciate all the support. (Company Name) has taken me to a high appreciation for all personal and professional relationship over the year. I have enjoyed working with (Company Name)’s fine staff of professionals and colleagues here.
I wish (Company Name) continued success in all the activities. I hope that we will stay in touch as I begin the new chapter of my life.
Please feel free to contact me at any time to take my assistance in helping with a smooth transition.
Best Regards,
(Your name)
Demikian artikel mengenai Contoh Surat Pengunduran Diri atau Resign yang dapat saya bagikan kali ini, mudah-mudahan dapat membantu kalian semua yang sedang membutuhkan. Terima kasih.